INFORMASI KURIKULUM MAN MODEL GORONTALO

Jejaring Sosial MAN Model

Premium WordPress Themes

Search

Sabtu, 19 November 2011

KALENDER PENDIDIKAN

Kalender pendidikan disusun dan disesuikan setiap tahun oleh madrasah untuk mengatur waktu kegiatan pembelajaran. Pengaturan waktu belajar mengacu kepada Standar Isi dan disesuaikan dengan kebutuhan daerah, karakteristik madrasah, kebutuhan peserta didik dan masyarakat, serta ketentuan dari pemerintah/pemerintah daerah.

Pengaturan waktu untuk kegiatan pembelajaran peserta didik selama satu tahun ajaran adalah sebagi berikut:

A.        Permulaan Tahun Pelajaran
Permulaan tahun pembelajaran dimulai pada hari Senin minggu ketiga bulan Juli, atau apabila hari tersebut merupakan hari libur, maka permulaan tahun pelajaran dimulai pada hari berikutnya yang bukan hari libur.
Hari-hari pertama masuk madrasah berlangsung selama 3 (tiga) hari dengan pengaturan sebagai berikut:
-  kelas X  melaksanakan Masa Orientasi Madrasah (MOS)  
-  kelas XI melaksanakan daftar ulang
-  kelas XII melakukan daftar ulang

B.         Waktu Belajar
Waktu belajar menggunakan sistem semester yang membagi 1 tahun pelajaran menjadi semester 1 (satu) dan semester 2 (dua).
Kegiatan pembelajaran dilaksanakan selama 6 (enam) hari, yaitu:
HARI
WAKTU BELAJAR
Senin
07.0014.00
Selasa
07.0014.00
Rabu
07.0014.00
Kamis
07.0014.00
Jum’at
07.15 – 11.20
Sabtu
07.0014.00
Sesuai dengan keadaan dan kebutuhan madrasah, waktu pembelajaran efektif belajar ditetapkan sebanyak 34 minggu untuk setiap tahun pelajaran.
C.        Kegiatan Tengah Semester
Kegiatan tengah semester direncanakan selama 6 (enam) hari. Kegiatan tengah semester akan diisi oleh peserta didik untuk mengadakan Pekan Olah Raga (POR) dan Pentas Seni (Pensi)
D.          Libur Madrasah
Hari libur madrasah  adalah hari yang ditetapkan oleh madrasah, pemerintah pusat, provinsi, dan kabupaten/kota untuk tidak diadakan proses pembelajaran di madrasah.
Penentuan hari libu memperhatikan ketentuan berikut ini.:
·         Keputusan Menteri Pendidikan Nasional, dan/atau Menteri Agama dalam hal yang terkait dengan hari raya keagamaan.
·         Peraturan Pemerintah Pusat/Provinsi/Kabupaten/Kota dalam hal penentuan hari libur umum/nasional atau penetapan hari serentak untuk setiap jenjang dan jenis pendidikan.

Madrasah mengambil kebijakan hari libur sebagai berikut ini.

§  Libur Puasa


§  Libur Semester 2





Hari libur yang ditentukan oleh Peraturan Pemerintah Pusat antara lain:

§  Tahun Baru


§  Idul Adha


§  Tahun Baru Imlek


§  Tahun Baru Hijriah


§  Hari Raya Nyepi


§  Maulid Nabi Muhammad SAW


§  Wafat Isa Al masih


§  Hari Raya Waisak


§  Kenaikan Isa Al Masih 


§  Hari Kemerdekaan R I


§  Isra ‘Miraj Nabi Muhammad


§  Idul Fitri dan Cuti Bersama


§  Hari Raya Natal





E.     Jadwal Kegiatan

Rencana kegiatan madrasah tahun pelajaran 2008/2009 adalah sebagaimana tertera pada tabel berikut ini.

JADWAL KEGIATAN TAHUN 2007/2008




NO
JENIS KEGIATAN
PELAKSANAAN
KETERANGAN
1
Rapat Persiapan PSB


2
Penerimaan Peserta didik Baru
12 - 14 Juli 2008

3
Rapat Persiapan KBM Semester I
15 Juli 2009

4
Hari pertama tahun pelajaran 200/2009
17 Juli 2008

5
Masa Orientasi Peserta didik Kelas X
17 - 19 Juli 2008

6
Rapat Koordinasi TU
Setiap Hari Senin Minggu Kedua
1 X  1 bulan
7
Rapat Kordinasi Wali kelas
Setiap Hari Selasa Minggu Kedua
1 X  1 bulan
8
Rapat Kordinasi Pembina OSIS
Setiap Hari Rabu Minggu Ketiga
1 X  1 bulan
9
Rapat Koordinasi Staf & wakil
Setiap Hari Kamis Minggu Ketiga
1 X  1 bulan
10
Rapat Pleno Komite ( OT Peserta didik Baru )
7 Agustus 2009

11
Peringatan Kemerdekaan RI
17 Agustus 2008
Upacara
12
Ulangan Harian I
4 - 8 Sept. 2008

13
Remedial/Pengayaan
11 - 15 Sept. 2008
Diluar jam Intra
14
Pelatihan TIK
18 - 20 Sept. 2008
Peserta didik diliburkan
15
Libur Awal Puasa
23 - 25 Sept. 2008

16
Libur Idul Fitri
21 - 29 Okt.

17
Ulangan Harian II
23 - 27 Okt. 2008

18
Remedial/Pengayaan
30 Okt.- 3 Nop. 2008
Diluar jam Intra
19
Ulangan Harian III
18 - 22 Desb. 2008

20
Remedial/Pengayaan
26 - 29 Desb. 2008
Diluar jam Intra
21
Rapat Evaluasi Smt.1 & Persiapan Smt.2
30 Desb. 2008

22
Pembagian LHB
1 Jan. 2009

23
Libur Semester 1
2 - 8 Jan 2009

24
Hari pertama semester 2
9 Jan. 2009

25
Ulangan Harian I
19 - 23 Febr. 2009

26
Remedial/Pengayaan
26 Febr. - 2 Maret 2009

27
Ulangan Harian II
23 -27 April 2009

28
Remedial/Pengayaan
30 Apr.- 4 Mei 2009

29
Rapat Pembentukan Panitia US/UN
2 April 2009

30
Ujian Praktik
9 - 20 April 2009
Perkiraan
31
Ujian Tulis Madrasah
1 - 3 Mei 2009
Perkiraan
32
Ujian Tulis Nasional
7 - 9 Mei 2009
Perkiraan

Milad MAN Model
18 – 22 Mei 2009

33
Ulangan Harian III
11 - 15 Juni 2009

34
Remedial/Pengayaan
18 - 22 Juni 2009

35
Rapat Kelulusan
16 Juni 2009

36
Rapat Kenaikan Kelas
25 Juni 2009
Perkiraan
37
Pembagian LHB
29 Juni 2009

38
Rapat Kerja Madrasah
2 - 4 Juli 2009







0 komentar:

Posting Komentar